Cara Mengatasi Router Wifi Yang Mengalami Los Merah

Router saya yang sempat mengalami LOS merah

Permasalahan jaringan WiFi yang error kadang bisa dari server maupun dari kesalahan di sekitar kita sendiri. Jika WiFi masih bisa dipakai namun lag, itu namanya sedang ada gangguan.
Lampu merah hidup (tidak berkedip)
Router WiFi anda tidak berhasil tersambung tetapi tidak terjadi error dari server dan masih mendapatkan sinyal.
Bisa terjadi dikarenakan ada gangguan, atau anda belum bayar tagihan WiFi sehingga di suspend semetara
Lampu merah hidup (berkedip)
Router WiFi anda hidup, tapi tidak sama sekali tersambung ke server provider Wi-Fi nya.
Bisa terjadi dikarenakan kabel serat optik router WiFi anda putus, tercabut dan tidak terpasang dengan benar diantara tiang listrik terdekat dari rumah anda atau di router WiFi nya itu sendiri.
Solusi Mengatasi Los Merah Tidak Berkedip
Solusi Mengatasi Los Merah Berkedip
Jika anda mengerti dalam urusan kabel, alangkah baiknya anda cek sendiri terlebih dahulu sebelum menghubungi teknisi provider WiFi tersebut. Cek dengan teliti apa ada kabel yang tercabut di tiang listrik sampai router WiFi anda.
Karena kabel yang tertancap di tiang listrik bisa saja lepas saat terkena efek dari angin yang kencang, hujan deras, dsb.
Nah, jika anda bukan teknisi dan membutuhkan bantuan secepatnya, segera hubungi teknisi yang terkait! jangan menunggu terlalu lama, karena teknisi tidak bisa selalu langsung dapat datang ketempat anda secara cepat.
Posting Komentar untuk "Cara Mengatasi Router Wifi Yang Mengalami Los Merah"