Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Melompat Di Lampu Gereja Resident Evil 4 Chapter 2-1

Church Lamp Jump RE4 2-1
Church Lamp Jump RE4 2-1

Resident Evil 4 selalu saja menjadi game yang enak untuk dimainkan, walaupun terkesan jadul. Bahkan beberapa orang masih saja senang memainkan game ini karena gameplay yang nyaman untuk dimainkan.

Namun masih ada saja kesusahan dalam menyelesaikan atau menamatkan game Resident Evil 4. Salah satunya yaitu melompat dengan lampu gantung di Gereja saat chapter 2-1.

Jelas bagi beberapa player newbie Resident Evil 4, hal ini tentunya sangat menyusahkan. Maka dari itu, saya akan jelaskan dengan lengkap cara dan trik melompatnya.

1. Lompat terlebih dahulu ke lampu dan biarkan lampunya berayun sebentar

2. Biarkan ayunan lampunya sampai terasa kencang

3. Lalu pilih waktu yang tepat untuk loncat ke seberang

Masih tetap jatuh kebawah? Ya itu dikarenakan timing anda saat menekan tombol jump, kurang pas dan tepat sehingga Leon tidak bisa melompat ke seberang dan jatuh ke bawah lagi.

Jika butuh tutorial video mengenai cara timing melompatnya, berikut silahkan ditonton mengenai gambaran cara melompat yang salah dan yang benarnya ya!

Evan Nugraha Permana
Evan Nugraha Permana Hobi Fotografi, Dunia IT & Otomotif | IG : @evannpermana

Posting Komentar untuk "Cara Melompat Di Lampu Gereja Resident Evil 4 Chapter 2-1"